
BENGKALIS -Penjabat Bupati Bengkalis Syahrial Abdi diwakilkan Asisten Administrasi Umum Tengku Zainuddin membuka secara resmi turnamen bulutangkis Korpri Bappeda Cup Tahun 2020 di GOR Rabbit Bengkalis, Jum'at (20/11/2020) petang.
Pembukaan kegiatan tetap mengedepankan protokol kesehatan. Para peserta dan undangan yang hadir dicek suhu tubuh dan dipastikan menggunakan masker.
Dalam sambutannya, Asisten Administrasi Umum Tengku Zainuddin mengatakan, turnamen Korpri Bappeda adalah momentum memperkuat sinergitas. Menurutnya, kegiatan tersebut dapat berdampak pada percepatan pembangunan daerah.
"Sinergi antara pegawai dengan masyarakat, sesama pegawai antara intansi sangatlah penting untuk mempercepat pembangunan Bengkalis," ucapnya.
Ia menegaskan, seluruh ASN Pemerintah Bengkalis harus terus saling meningkatkan kinerja, kompak dan tetap melayani masyarakat dengan hati.
"Diunit manapun teman-teman berdinas, teman-teman harus menjadi pemersatu, kompak dan tidak mudah terpecah belah, "katanya.
Kepada seluruh peserta yang ikut dalam helat pertandingan bulutangkis Zainuddin berpesan tetap menjunjung tinggi semangat sportivitas.
Hadir dalam pembukaan Sekretaris Bappeda yang juga Ketua Unit Korpri Bappeda Rinto, Kabid PPE Bappeda Muhammad Firdaus dan sejumlah tamu undangan dari intansi lingkungan Pemerintah Bengkalis serta intansi vertikal.
Pembukaan kegiatan tetap mengedepankan protokol kesehatan. Para peserta dan undangan yang hadir dicek suhu tubuh dan dipastikan menggunakan masker.
Dalam sambutannya, Asisten Administrasi Umum Tengku Zainuddin mengatakan, turnamen Korpri Bappeda adalah momentum memperkuat sinergitas. Menurutnya, kegiatan tersebut dapat berdampak pada percepatan pembangunan daerah.
"Sinergi antara pegawai dengan masyarakat, sesama pegawai antara intansi sangatlah penting untuk mempercepat pembangunan Bengkalis," ucapnya.
Ia menegaskan, seluruh ASN Pemerintah Bengkalis harus terus saling meningkatkan kinerja, kompak dan tetap melayani masyarakat dengan hati.
"Diunit manapun teman-teman berdinas, teman-teman harus menjadi pemersatu, kompak dan tidak mudah terpecah belah, "katanya.
Kepada seluruh peserta yang ikut dalam helat pertandingan bulutangkis Zainuddin berpesan tetap menjunjung tinggi semangat sportivitas.
Hadir dalam pembukaan Sekretaris Bappeda yang juga Ketua Unit Korpri Bappeda Rinto, Kabid PPE Bappeda Muhammad Firdaus dan sejumlah tamu undangan dari intansi lingkungan Pemerintah Bengkalis serta intansi vertikal.
Baca Juga
BENGKALIS – Dalam rangka meningkatkan pembinaan mental dan spiritual bagi seluruh personil, meningkatkan silaturrahmi
Temui Menko Perekonomian, Bupati Bengkalis Dorong Tiga Usulan Strategis untuk Percepatan Pembangunan
JAKARTA — Dalam upaya mendorong percepatan pembangunan dan pemerataan ekonomi di wilayah pesisir, Gubernur Riau Abdul
BENGKALIS - Bupati Bengkalis Kasmarni bersama Gubernur Riau (Gubri) Abdul Wahid dan Bupati/Walikota se- Provinsi Riau me
BENGKALIS -Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Bengkalis melaksanakan Kick Off Meeting Rencana Stra